Dari Realisme Saintifik ke Realisme Struktural Ontik

Cogito: Jurnal Mahasiswa Filsafat 6 (1):31-50 (2021)
  Copy   BIBTEX

Abstract

Artikel ini memaparkan serta menganjurkan peralihan dari realisme saintifik yang memiliki karakter ontologi berorientasi objek ke realisme struktural ontik yang memiliki karakter ontologi berorientasi struktur. Argumen dari kedua pandangan tersebut akan ditunjukan kelemahannya dari pandangan yang pertama dan kemudian bagaimana realisme struktural ontik dapat menghindari kelemahan tersbut. Realisme saintifik memiliki kelemahan problem referensial yang diimplikasikan oleh tesis pesimisme induksi meta dan problem penentuan teori serta metafisik yang diimplikasikan oleh ketaktertentuan teori oleh evidens dan juga ketaktertentuan metafisik dalam menentukan status metafisik objek dalam domain kuantum.

Links

PhilArchive

External links

  • This entry has no external links. Add one.
Setup an account with your affiliations in order to access resources via your University's proxy server

Through your library

Similar books and articles

Bingkai Kurus Realisme Struktural Epistemik.Karlina Supelli - 2020 - Diskursus - Jurnal Filsafat dan Teologi STF Driyarkara 12 (2):153-190.
Status Manusia dalam Antroposen.Rangga Kala Mahaswa - 2019 - Cogito: Jurnal Mahasiswa Filsafat 5 (2):93-108.
Melacak makna worldview: Studi komparatif worldview barat, Kristen, Dan Islam.Abdul Rohman, Ahmad Ahmad, Amir Reza & Muhammad Ari Firdausi - 2021 - Kanz Philosophia a Journal for Islamic Philosophy and Mysticism 7 (1):45-64.
Metafisika-Puitika Martin Heidegger.Taufiqurrahman Taufiqurrahman - 2016 - Cogito: Jurnal Mahasiswa Filsafat 3 (2):121-136.
Diri yang Pra-Deskriptif.Refan Aditya - 2021 - Kanz Philosophia a Journal for Islamic Philosophy and Mysticism 7 (1):1-44.
Filsafat Ekonomi Aristoteles: Sebuah Kajian Ontologi Realisme Kritis.Tohis Reza Adeputra - 2021 - Maqrizi: Journal of Economics and Islamic Economics 1 (2):100-109.
Sementara penindasan yang terburuk setan alam kita-sebuah review dari ' Lebih Baik Malaikat di Sifat Kita: Mengapa Kekerasan Menurun’ ( The Better Angels of our Nature: why violence has declined) oleh Steven Pinker (2012)(review direvisi 2019). [REVIEW]Michael Richard Starks - 2020 - Selamat Datang di Neraka di Bumi Bayi, Perubahan Iklim, Bitcoin, Kartel, Tiongkok, Demokrasi, Keragaman, Disgenik, Kesetaraan, Peretas, Hak Asasi Manusia, Islam, Liberalisme, Kemakmuran, Web, Kekacauan, Kelaparan, Penyakit, Kekerasan, Kecerdasan Buatan, P.

Analytics

Added to PP
2022-02-13

Downloads
1,025 (#1,059)

6 months
250 (#82,783)

Historical graph of downloads
How can I increase my downloads?

Author's Profile

Citations of this work

No citations found.

Add more citations

References found in this work

Science, metaphysics and method.James Ladyman - 2012 - Philosophical Studies 160 (1):31-51.
What is ontic structural realism?Peter Mark Ainsworth - 2010 - Studies in History and Philosophy of Science Part B: Studies in History and Philosophy of Modern Physics 41 (1):50-57.

Add more references